• #FWDFourtastic

    Kontribusi untuk Negeri

    Periode Voting: 17 Juli - 30 September 2017



    Informasi selengkapnya klik www.fwd.co.id

  • Profil FWD Life

  • PT FWD Life Indonesia (“FWD Life”) merupakan perusahaan asuransi jiwa patungan dan bagian dari FWD Group. Produk yang ditawarkan adalah produk asuransi yang dikaitkan dengan investasi, asuransi berjangka individu & kumpulan, asuransi kecelakaan diri individu & kumpulan, dan asuransi kesehatan kumpulan melalui jalur distribusi yang didukung teknologi terintegrasi termasuk keagenan, bancassurance, e-commerce dan korporasi.
    Selain di Indonesia, FWD Group memiliki jaringan usaha di Hong Kong & Macau, Thailand, Filipina, Singapura, Vietnam dan Jepang menawarkan asuransi jiwa dan asuransi kesehatan, asuransi umum dan employee benefits di beberapa Negara.
    FWD fokus dalam mengembangkan pengalaman konsumen yang baru dengan menghadirkan produk-produk yang mudah dipahami, didukung oleh teknologi digital terdepan. Melalui pendekatan yang disesuaikan dengan kebutuhan nasabah, FWD akan meraih visinya berkomitmen untuk menjadi perusahaan asuransi terkemuka di wilayah Asia Pasifik yang dapat mengubah cara pandang masyarakat tentang asuransi.
    Berdiri di Asia sejak tahun 2013, FWD merupakan lini bisnis asuransi dari grup investasi, Pacific Century Group.
    FWD Life terdaftar dan diawasi oleh Otoritas Jasa Keuangan (OJK).
    Untuk informasi lebih lanjut, silakan kunjungi WWW.FWD.CO.ID.

  • Tentang Kegiatan #FWDFourtastic

  • Menginjak usianya yang keempat, FWD ingin mewujudkan bentuk syukur dengan berbagi kebaikan kepada sesama. Melalui halaman microsite FWD Fourtastic Year, rekan-rekan FWD akan berbagi kisah inspiratif selama mereka berbagi dan berkontribusi terhadap pembangunan masyarakat. Dengan bekerja sama dengan Kitabisa.com, FWD dan Kompasiana mengajak Kompasianer untuk turut berbagi kebahagiaan kepada sesama dalam bentuk donasi.

    Periode penulisan dilakukan pada Mei - Juli 2017. Kompasianer dapat ikut berpartisipasi untuk melakukan interaksi dengan rekan-rekan FWD dengan cara memberikan voting dan komentar pada cerita yang dipublikasikan di halaman ini. Periode voting dimulai 17 Juli - 30 September 2017. 25 pemilih akan mendapatkan hadiah uang tunai masing-masing sebesar Rp 500.000,-

    Kumpulan Kisah Inspiratif Karyawan FWD

    Inilah 25 Pemenang Vote dan Komentar di Microsite FWD!

    Pada bulan Juli -- September 2017 silam, FWD dan Kompasiana mengajak Kompasianer untuk berbagi rasa syukur kepada sesama. Caranya mudah sekali, cukup …


  • 1 Nov 2017
  • Berikan Mereka Kesempatan Mengecap Pendidikan

    Hai teman teman Indonesia,Apakah teman-teman saat ini sedang merencanakan mau liburan kemana tahun ini? Atau menginginkan handphone keluaran terbaru yang …


  • 31 Jul 2017
  • Yuk Ikuti Kompetisi Merespons Artikel Bertema Sosial dari FWD!

    Perayaan ulang tahun tidak selalu dirayakan dengan pesta. Bentuk syukur itu dapat dikonversikan menjadi kegiatan untuk berbuat baik kepada sesama dan …


  • 17 Jul 2017
  • Alisha, Sang Down Syndrome yang Ingin Sekolah

    Hai, perkenalkan saya Ellizabeth, saya merupakan salah satu perwakilan dari team finance di FWD Life Indonesia.Disini saya ingin menggalang dana beasiswa …


  • 19 Jun 2017
  • Secercah Harapan untuk Panti Asuhan Nusantara

    Kami dari Tim Legal, Compliance, Risk, dan Internal Audit FWD Life Indonesia ingin menggalang dana untuk teman - teman kita yang membutuhkan bantuan biaya …


  • 19 Jun 2017
  • Dana Bantuan Bagi Yatim Piatu "Yakiin"

    Panti Asuhan Yakiin adalah sebuah panti yang menampung anak-anak tidak mampu dan yang sudah tidak berayah dan Ibu lagi. Adalah Ibu Diah dan keluarganya, …


  • 19 Jun 2017
  • Belajar dari Keterbatasan di Yayasan ERBE

    "The meaning of life: Be Happy, and help others be Happy"  - AnonymousSepenggal kalimat yang sesungguhya lebih berarti jika kita dapat memahami dan menjalankannya. …


  • 19 Jun 2017
  • FWD Product Team Berbagi Sumbangan Sekolah Gratis untuk Negeri

    Dulu saya pribadi mendambakan bisa sekolah setinggi-tingginya dan bersekolah di sekolah yang memiliki mutu baik. Segala upaya dilakukan oleh orang tua …


  • 19 Jun 2017
  • Kelas untuk Suaibah di SDIT Cahaya Permata, Lampung

    "Horeeee, kita naik kelas!" Mungkin seperti itu seru gembira dari Suaibah, anak kelas 2 SD di SDIT Cahaya Permata, Lampung dan pasti itupula yang dirasakan …


  • 19 Jun 2017
  • Masih Ingat Cita-cita Masa Kecil?

    Ketika saya masih SD, popularitas Sherina Munaf sedang booming-boomingnya. Saya sangat mengidolakannya karena talentanya yang luar biasa terutama di bidang …


  • 14 Jun 2017
  • Potret Pendidikan di Balik Gedung Pencakar Langit Jakarta

    Berbuat baik itu tidak terbatas! Tidak juga terbatas materi. Berbuat baik bisa juga dengan mendoakan juga menjadi relawan dalam sebuah komunitas. Begitu …